Banyak harapan-impian yang menuntut untuk di realisasikan, tolong untuk lebih fokus lagi.
Jangan... tolong jangan dulu,
Jangan tenggelam dulu,
Jiwamu butuh nahkoda yang tangguh.
Kurang sedikit lagi, tolong tahan dulu.
Harapan itu sudah berkobar, lantas kenapa kau mulai memercikan air agar dia padam?
Jika sampai padam, maka tidak ada lagi yang kau miliki, jadi biarkan semakin menyala Sammy.
Komentar
Posting Komentar